Tutorial Cara Mengubah Foto Menjadi Vektor di Adobe Ilustrator | Image Trace
Oleh
Andi Jalaludin
pada tanggal
Dimateri ini Saya akan membahas bagaimana cara menggunakan Image Trace, Magic Wand Tool dan Expand di Adobe Ilustrator, penggunaan fitur tersebut dalam pembahasan ini mengarah pada mengubah gambar bitmap menjadi gambar vektor. Untuk sample gambarnya silahkan kalian bisa download melalui link ini ataupun bisa menggunakan gambar yang diinginkan dan menggunakan ketiga fitur tersebut, silahkan ikuti langkah - langkah berikut ini.
Langkah 1 : Buka Adobe Ilustrator kemudian pergi ke menu File, setelah itu pilih Open kemudian pilih gambarnya. Atau buat artboard baru kemudian pergi ke menu File setelah itu pilih Import kemudian pilih gambarnya.
Langkah 2 : Seleksi gambarnya setelah itu pergi ke menu Object kemudian pilih Image Trace, selanjutnya pilih Make and Expand.
Langkah 3 : Hapus background pada gambar dengan menggunakan Magic Wand Tool, arahkan ke bagian bagian background yaitu yang memiliki warna putih kemudian CTRL + X atau pergi ke menu Edit kemudian pilih Clear. Maka gambarnya akan seperti gambar dibawah ini.
Thanks, semoga bermanfaat😊.
Andi Jalaludin
Official Admin Cisareo Design
Komentar